Loker Surabaya - LEGAL OFFICER
CV Gudcare Indonesia Corp
Kota Surabaya
29 Agt - 21 Sep 2025
CV Gudcare Indonesia Corp sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Legal Officer. Loker ini ditujukan bagi kandidat yang memahami aspek hukum perusahaan, mampu menyusun dan meninjau dokumen legal, serta memberikan advis terkait regulasi yang berlaku. Jika Anda memiliki kemampuan analisis yang baik, teliti, dan siap mendukung kepatuhan hukum perusahaan, segera kirimkan lamaran Anda.
Detail Loker
■ Penempatan
Kota Surabaya, Jawa Timur
■ Model Kerja
Work From Office
■ Waktu Kerja
Full Time / Non-Shift
■ Hari Kerja
6 Hari Kerja, 1 Hari Libur Weekend
■ Nominal Gaji
Kompetitif
■ Status Kerja
Kontrak
■ Jenjang Karir
Ya
Tanggung Jawab Pekerjaan
- Mengurus perizinan pabrik (sertifikasi halal, dll)
- Mengurus perizinan HAKI brand
- Membuat surat kerjasama maklon
- Mengurus perizinan kemenkes brand yang bekerja sama
- Mengarsip dan mengurus dokumen perusahaan
- Mendata dan menyimpan surat kelengkapan brand
Kualifikasi Soft Skill
- Memiliki keterampilan berpikir kritis, negosiasi, pemecahan masalah, dan kemampuan komunikasi yang baik
- Kreatif, berorientasi pada detail, aktif, dan memiliki motivasi tinggi serta memiliki kepribadian yang baik
Kualifikasi Hard Skill
- Melek komputer dan melek digital
Kualifikasi Administratif
- Pria/Wanita, Umur Min. 18thn, Per Tgl. 01 September 2025
- Pendidikan S1 Hukum
- Minimal Pengalaman Kerja 1 Tahun
Persyaratan Bidang Pengalaman Kerja
- Di bidang yang sama
Keterangan Tambahan
- Subjek : Legal Officer_Nama
#lokerlegalofficer #lokercvgudcareindonesiacorp #lokersurabaya #lokerlegalofficersurabaya #lokers1hukum #lokers1surabaya #lokers1hukumsurabaya #lokers1jawatimur #lokers1hukumjawatimur